Di KPK, Marissa Haque Akui Dipaksa Setorkan Rp20 Juta ke Titing

Rabu, 12 Oktober 2016 | 13:40 WIB
Di KPK, Marissa Haque Akui Dipaksa Setorkan Rp20 Juta ke Titing
Marissa Haque saat menggelar jumpa pers di kediamannya, kawasan Bintaro, Tangerang Selatan, Selasa (11/10/2016) [suara.com/Ismail]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebelumnya, Marissa disomasi Titing atas dugaan penggelapan uang senilai Rp20 juta. Jika somasi pertama itu tidak ditindaklanjuti, maka Titing akan melaporkan Marissa ke Polda Metro Jaya.

Marissa sempat membenarkan ada kerjasama dengan Titing untuk jadi pembicara di empat acara. Marissa menjadi pembicara dalam acara workshop terhadap peningkatan kapasitas ibu-ibu di Kabupaten Konawe.

Namun, kontrak tersebut dilakukan secara lisan dan empat acara disetujui oleh Marissa.

"EO bayar lunas honor saya, lalu EO batalkan acara secara sepihak. Lalu salah saya di mana?," kata Marissa kepada media pada 10 Oktober lalu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI