Pemenang Golden Globes ke-73

Esti Utami Suara.Com
Senin, 11 Januari 2016 | 14:20 WIB
  • Jennifer Lawrence terpilih menjadi Aktris terbaik untuk kategori musikal/komedi dalam Lawrence meraih penghargaan untuk film Joy. (Reuters)
    Jennifer Lawrence terpilih menjadi Aktris terbaik untuk kategori musikal/komedi dalam Lawrence meraih penghargaan untuk film Joy. (Reuters)
  • Aktor Leonardo di Caprio berpose bersama sutradara Alejandro Inarritu. Keduanya masing-masing memenangkan Aktor film drama terbaik dan Sutradara terbaik lewat film "Revenant". (Reuters)
    Aktor Leonardo di Caprio berpose bersama sutradara Alejandro Inarritu. Keduanya masing-masing memenangkan Aktor film drama terbaik dan Sutradara terbaik lewat film "Revenant". (Reuters)
  • Jon Hamm terpilih menjadi Aktor terbaik untuk kategori film serial televisi lewat film "Mad Men".  (Reuters)
    Jon Hamm terpilih menjadi Aktor terbaik untuk kategori film serial televisi lewat film "Mad Men". (Reuters)
  • Brie Larson berpose usai dinobatkan menjadi Aktris terbaik untuk kategori film drama, lewat perannya di film "Room". (Reuters)
    Brie Larson berpose usai dinobatkan menjadi Aktris terbaik untuk kategori film drama, lewat perannya di film "Room". (Reuters)
  • Lady Gaga mencium piala Golden Globesnya, ia menang lewat perannya di film
    Lady Gaga mencium piala Golden Globesnya, ia menang lewat perannya di film
  • Taraji P. Henson terpilih menjadi Aktris terbaik untuk kategori serial televisi berkat perannya di film "Empire". (Reuters)
    Taraji P. Henson terpilih menjadi Aktris terbaik untuk kategori serial televisi berkat perannya di film "Empire". (Reuters)
  • Jennifer Lawrence terpilih menjadi Aktris terbaik untuk kategori musikal/komedi dalam Lawrence meraih penghargaan untuk film Joy. (Reuters)
  • Aktor Leonardo di Caprio berpose bersama sutradara Alejandro Inarritu. Keduanya masing-masing memenangkan Aktor film drama terbaik dan Sutradara terbaik lewat film "Revenant". (Reuters)
  • Jon Hamm terpilih menjadi Aktor terbaik untuk kategori film serial televisi lewat film "Mad Men".  (Reuters)
  • Brie Larson berpose usai dinobatkan menjadi Aktris terbaik untuk kategori film drama, lewat perannya di film "Room". (Reuters)
  • Lady Gaga mencium piala Golden Globesnya, ia menang lewat perannya di film
  • Taraji P. Henson terpilih menjadi Aktris terbaik untuk kategori serial televisi berkat perannya di film "Empire". (Reuters)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Pemenang penghargaan Golden Globes 2015, telah diumumkan pada Minggu (10/1/2016). Dan secara mengejutkan Leonardo DiCaprio berhasil memenangkan penghargaan sebagai Aktor film drama terbaik lewat perannya di film "Revenant" besutan sutradara Alejandro Inarritu yang juga dinobatkan menjadi Sutradara terbaik.
Selain itu nama Jennifer Lawrence dan Lady Gaga juga berada di jajaran peraih penghargaan Golden Globes yang digelar di Baverly Hills, California, Amerika Serikat, Minggu (10/1/2016) waktu setempat atau Senin waktu Indonesia barat. (Foto: Reuters)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI