5 Artis Ini Asuransikan Bagian Tubuhnya

Madinah Suara.Com
Rabu, 18 Maret 2015 | 06:33 WIB
5 Artis Ini Asuransikan Bagian Tubuhnya
Kim Kardashian. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Saat namanya masih mentereng di jagat musik internasional, penyanyi pop Mariah Carey mengasuransikan kaki jenjangnya senilai 1 milar dolar Amerika. hal ini dilakukan setelah dia memenangkan kontes kaki terindah pada 2006 silam. Selain Mariah Carey, ada pesepak bola Cristiano Ronaldo yang juga mengasuransikan kakinya senilai 144 juta dolar Amerika.

Taylor Swift

Paling baru, penyanyi cantik Taylor Swift mengasuransikan kakinya sebesar Rp522 miliar rupiah. Meski malu, hal ini perlu dilakukan untuk melindungi aset berharganya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI