Suara.com - Ada saja cara Paris Hilton untuk menghabiskan uangnya. Di pekan pertama tahun 2015, Paris telah membuat kejutan. Ia baru saja membelanjakan 25ribu dolar atau sekitar Rp375 juta uangnya untuk membeli dua ekor anjing mini jenis "teacup pomeranian". Wow!
Perempuan yang suka mengenakan pakaian berwarna merah jambu ini, memang sudah lama dikenal menyukai anjing mini. Maka pembelian ini sebenarnya tak terlalu mengejutkan.
Dan Paris dengan senang hati memperkenalkan anjing kecil barunya di akun Instagramnya. Dan dengan bangga Paris mengtakan telah menjadikan salah satu koleksi terbarunya ini menjadi 'pacar' barunya. Sedang satu ekor anjing lainnya adalah hadiah ulang tahun untuk ibunya, Kathy.
Dan, seperti yang sebelumnya dilakukan Paris dengan binatang kesayangannya, maka anjing kecil yang beruntung ini juga dimanjakan dengan segala kemewahan yang menjadi kesenangan perempuan pewaris dinasti Hilton ini. Waah betapa bahagianya dia, sementara jutaan penduduk dunia masih memimpikannya. (metro.co.uk)
Anjing Kecil Koleksi Paris Hilton Ini Harganya Ratusan Juta
Esti Utami Suara.Com
Sabtu, 10 Januari 2015 | 09:58 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
Terungkap Hubungan Liar Paris Hilton dan Vokalis Sum 41, Sering Pesta Narkoba Semalam Suntuk
11 Oktober 2024 | 17:45 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI
Tagar PPN Memperkuat Ekonomi Diduga Disebar Buzzer Pemerintah, Ernest Prakasa Tertawa: Dua Kata Lucu
Entertainment | 08:30 WIB
Entertainment | 08:15 WIB
Entertainment | 08:00 WIB
Entertainment | 07:45 WIB
Entertainment | 07:30 WIB
Entertainment | 07:15 WIB
Entertainment | 07:00 WIB
Entertainment | 06:45 WIB
Entertainment | 06:30 WIB
Entertainment | 06:15 WIB