Daftar Lengkap Pemenang FFI 2014

Tomi Tresnady Suara.Com
Minggu, 07 Desember 2014 | 07:45 WIB
Daftar Lengkap Pemenang FFI 2014
Chicco Jericho [Suara.com/Ismail]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Aktor Chicco Jerikho akhirnya terpilih jadi Pemeran Utama Pria Terbaik di Festival Film Indonesia 2014 yang digelar di Palembang, Sumatera Selatan, Sabtu (6/12/2014) malam. Sedangkan film Caha Dari Timur yang dibintangi Chicco berhasil meraih Film Terbaik.

Pemeran Utama Wanita Terbaik akhirnya diraih oleh Dewi Irawan lewat film Tabula Rasa. Begitu juga sutradara Tabula Rasa, Adriyanto Dewo terpilih sebagai Sutradara Terbaik. Istimewanya gelaran FFI tahun ini adalah kehadiran Presiden Joko Widodo kerena ini pertama kalinya seorang Presiden Indonesia hadir sejak FFI digelar sejak tahun 1955.

Berikut daftar pemenang FFI 2014:

Film Bioskop Kategori Film Terbaik:

3 Nafas Likas

Cahaya Dari Timur - Menang

Sebelum Pagi Terulang Kembali

Soekarno

Sokola Rimba

Film Bioskop Kategori Sutradara Terbaik:

3 Nafas Likas (Rako Prijanto)

Selamat Pagi Malam (Lucky Kuswandi)

Soekarno (Hanung Bramantyo)

Sokola Rimba (Riri Riza)

Tabula Rasa (Adriyanto Dewo) - Menang

 Film Bioskop Kategori Pemeran Utama Pria Terbaik:

3 Nafas Likas (Vino G Bastian)

Cahaya Dari Timur (Chicco Jericho) - Menang

Haji Backpacker (Abimana Aryasatya)

Soekarno (Ario Bayu)

Tenggelamnya Kapal Van Der Wijck (Herjunot Ali)

 Film Bioskop Kategori Pemeran Utama Wanita Terbaik:

3 Nafas Likas (Atiqah Hasiholan

Hijrah Cinta (Revalina S. Temat)

Soekarno (Maudy Koesnaedi)

Sokola Rimba (Prisia Nasution)

Tabula Rasa (Dewi Irawan) - Menang

Film Bioskop Kategori Pemeran Pendukung Pria Terbaik:

Tabula Rasa (Yayu Unru) - Menang

Tenggelamnya Kapal Van Der Wijck (Reza Rahadian)

Soekarno (Lukman Sardi)

99 Cahaya di Langit Eropa (Nino Fernandez)

Sebelum Pagi Terulang Kembali (Ringgo Agus Rahman)

 Film Bioskop Kategori Pemeran Pendukung Wanita Terbaik:

3 Nafas Likas (Jajang C. Noer)

Haji Backpacer (Laura Basuki)

Silent Hero (Nirina Zubir)

Cahaya Dari Timur (Jajang C. Noer)

Soekarno (Tika Bravani) - Menang

Film Bioskop Kategori Penulis Skenario Asli Terbaik:

Mari Lari

Negeri Tanpa Telinga

Sebelum Pagi Terulang Kembali

Selamat Pagi Malam

Tabula Rasa (Tumpal Tampubolon) - Menang

Film Bioskop Kategori Penulis Skenario Adaptasi Terbaik:

3 Nafas Likas

Cahaya Dari Timur

Soekarno

Sokola Rimba (Riri Riza) - Menang

Tenggelamnya Kapal Van Der Wijck

Film Bioskop Kategori Pengarah Sinamatografi Terbaik:

3 Nafas Likas

Cahaya Dari Timur

Sebelum Pagi Terulang Kembali (Nur Hidayat) - Menang

Sepatu Dahlan

Soekarno

 Film Bioskop Kategori Penyunting Gambar Terbaik:

99 Cahaya Di Langit Eropa

Cahaya Dari Timur

Sebelum Pagi Terulang Kembali

Soekarno (Cessa David Lukmansyah dan Wawan I Wibowo) - Menang

Sokola Rimba

Film Bioskop Kategori Penata Musik Terbaik:

Killers (Fajar Yuskemal dan Arya Prayogi) - Menang

Selamat Pagi Malam

Soekarno

Sokola Rimba

Film Bioskop Kategori Penata Suara Terbaik:

Cahaya Dari Timur

Killers (Fajar Yuskemal dan Arya Prayogi) - Menang

Sepatu Dahlan

Soekarno

Sokola Rimba

 Film Bioskop Kategori Penata Visual Efek Terbaik:

3 Nafas Likas

Comic 8

Guardian

Killers

Tenggelamnya Kapal Van Der Wijck (Eltra Studio dan Adam Howarth) - Menang

Film Bioskop Kategori Pengarah Artistik Terbaik:

3 Nafas Likas

Cahaya Dari Timur

Soekarno (Allan Sebastian) - Menang

Sokola Rimba

Tabula Rasa

Nominasi Film Bioskop Kategori Penata Busana Terbaik:

3 Nafas Likas

Cahaya Dari Timur

Soekarno (Retno Ratih Damayanti) - Menang

Sokola Rimba

Tabula Rasa

Nominasi Film Animasi Terbaik:

Asia Raya (Anka Atmawijaya Adinegara) - Menang

Adit dan Sopojarwo

Anak Bangsa

Love Paper

Pret

Film Bioskop Kategori Perancang Busana Terbaik:

3 Nafas Likas

99 Cahaya di Langit Eropa

Soekarno (Retno Ratih Damayanti) - Menang

Street Society

Tenggelmnya Kapal Van Der Wijck

 Nominasi Film Dokumenter Terbaik:

Penderes Pengidep

Nguloon

Quran Sang Paus

Masked Monkey

Dolanan Kehidupan (Afina Fahtu M. dan Yofa Arfi) - Menang

Nominasi Film Pendek Terbaik:

Sowan

Polah

Maryam

Onomastika (Loeloe Hendra) - Menang

Sepatu Baru

Lifetime Achievement: Slamet Rahardjo

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI