Punya Kualitas, 3 Pemain Timnas Indonesia U-23 Ini Layak Abroad

Arief Apriadi Suara.Com
Kamis, 24 April 2025 | 14:49 WIB
Punya Kualitas, 3 Pemain Timnas Indonesia U-23 Ini Layak Abroad
Punya Kualitas, 3 Pemain Timnas Indonesia U-23 Ini Layak Abroad. (pssi.org)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Sejumlah pemain muda yang berpeluang membela Timnas Indonesia U-23 dinilai punya kualitas untuk meniti karier di Eropa, seperti yang telah dilakukan Marselino Ferdinan.

Kesuksesan Marselino Ferdinan meniti karier di Eropa menjadi inspirasi besar bagi banyak pemain muda Indonesia.

Keberaniannya meninggalkan zona nyaman untuk bermain di luar negeri memperlihatkan pentingnya pengalaman internasional dalam perkembangan seorang pemain.

Tak sedikit nama yang bisa mengikuti jejaknya, terutama pemain yang berpotensi dipanggil oleh Gerald Vanenburg.

Timnas Indonesia U-23 tengah bersiap untuk tampil di Piala AFF U-23 2025 sebagai tuan rumah. Sorotan terhadap pemain muda pun kian besar.

Pelatih Gerald Vanenburg, pun mulai menyeleksi pemain terbaik dari kompetisi lokal, salah satunya BRI Liga 1.

Berikut tiga nama yang diprediksi berpeluang besar untuk "go international":

1. Ramadhan Sananta

Selebrasi Ramadhan Sananta setelah menjebol gawang Thailand di final Sea Games 2023 (pssi.org)
Selebrasi Ramadhan Sananta setelah menjebol gawang Thailand di final Sea Games 2023 (pssi.org)

Ramadhan Sananta, striker muda Persis Solo, diprediksi akan menjadi andalan Timnas Indonesia U-23 di lini serang.

Baca Juga: Miris! Ole Romeny Tak Pernah Main Lagi Bersama Oxford United Usai Cetak Gol Bunuh Diri

Meskipun performanya musim ini belum optimal, Sananta dianggap sebagai salah satu penyerang lokal terbaik.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI