Namun, tidak semua edisi bisa diikuti. Pada 2022, Indonesia terpaksa absen karena banyak pemain terpapar Covid-19. Sementara di edisi perdana 2005, Indonesia belum ambil bagian.
Kini, di tahun 2025, kesempatan untuk mencatatkan sejarah kembali terbuka lebar. Selain bermain di kandang sendiri, dukungan penuh dari suporter dipastikan akan menjadi energi tambahan bagi Marselino Ferdinan dan kawan-kawan untuk mengejar gelar kedua mereka.
Kontributor : Imadudin Robani Adam