Bersama FC Emmen yang baru saja promosi ke Eredivisie 2022/23, Ole Romeny mencatatkan musim terbaiknya dengan torehan 12 gol dan 4 assist dari 39 penampilan di semua ajang.
Meski FC Emmen terdegradasi dari Eredivisie, Ole Romeny yang tampil impresif akhirnya dibeli oleh FC Utrecht.
Untuk kariernya di tim nasional sendiri, Ole Romeny sendiri pernah membela timnas berbagai kelompok umur Belanda, dari U-15 hingga terakhir U-20.