5 Tantangan Besar Timnas Indonesia Jelang Duel Krusial Melawan Australia

Kamis, 20 Maret 2025 | 10:03 WIB
5 Tantangan Besar Timnas Indonesia Jelang Duel Krusial Melawan Australia
Laga Australia vs Timnas Indonesia ini menjadi momentum penting bagi kedua tim dalam upaya mengamankan tiket ke putaran final. (IG Timnas Indonesia)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Timnas Indonesia bersiap menghadapi tantangan besar saat bertandang ke Australia dalam laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Sydney pada Kamis (20/3).

Laga Australia vs Timnas Indonesia ini menjadi momen penting bagi skuad Garuda yang sedang dalam proses adaptasi dengan sejumlah perubahan besar.

Dari kedatangan empat pemain naturalisasi hingga debut pelatih baru, berikut adalah lima tantangan utama yang harus dihadapi Timnas Indonesia sebelum melawan Australia.

1. Adaptasi Pemain Naturalisasi dalam Waktu Singkat

Timnas Indonesia dijadwalkan bertanding melawan Australia di Stadion Allianz, Sydney, pada Kamis (20/3). (IG PSSI)
Timnas Indonesia dijadwalkan bertanding melawan Australia di Stadion Allianz, Sydney, pada Kamis (20/3). (IG PSSI)

Timnas Indonesia kedatangan empat pemain naturalisasi anyar, yaitu Ole Romeny, Emil Audero Mulyadi, Joey Pelupessy, dan Dean James.

Kehadiran mereka tentu menambah kedalaman skuad dan meningkatkan kualitas tim secara keseluruhan.

Namun, adaptasi yang singkat menjadi tantangan tersendiri.

Keempat pemain ini hanya memiliki dua hari latihan bersama tim sebelum laga krusial melawan Australia, yang berarti mereka harus cepat memahami gaya bermain tim serta instruksi pelatih.

2. Minimnya Chemistry di Lapangan

Baca Juga: Prediksi Line Up Timnas Indonesia vs Australia, Ditunggu Duet Thom Haye - Joey Pelupessy!

Timnas Indonesia tengah bersiap menghadapi laga penting di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Dalam persiapan tersebut, kapten Timnas Indonesia, Jay Idzes, mengungkapkan adanya perbedaan signifikan antara era kepelatihan Shin Tae-yong dan Patrick Kluivert.  (IG Timnas Indonesia)
Timnas Indonesia tengah bersiap menghadapi laga penting di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Dalam persiapan tersebut, kapten Timnas Indonesia, Jay Idzes, mengungkapkan adanya perbedaan signifikan antara era kepelatihan Shin Tae-yong dan Patrick Kluivert. (IG Timnas Indonesia)

Adaptasi yang terbatas juga berdampak pada chemistry antara pemain lama dan pemain baru.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI