Gol Tijjani Reijnders Buat Como 1907 Merana

Irwan Febri Suara.Com
Minggu, 16 Maret 2025 | 08:48 WIB
Gol Tijjani Reijnders Buat Como 1907 Merana
Netizen Tanah Air dibuat geger dengan hadirnya Tijjani Reijnders dalam daftar pemain Timnas Indonesia vs Australia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. (IG Tijjani Reijnders)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dua menit berselang, AC Milan akhirnya bisa menyamakan kedudukan menjadi 1-1. Umpan lambung Tijjani Reijnders berhasil dituntaskan Christian Pulisic dengan sepakan voli.

Tijjani Reijnders akhirnya membawa tuan rumah berbalik unggul 2-1 pada menit ke-75. Menerima umpan dari Tammy Abraham, Reijnders dengan tenang menempatkan bola ke pojok kanan bawah gawang.

Di pengujung laga, Como harus bermain dengan 10 pemain setelah Dele Alli diganjar kartu merah pada menit ke-90+1 usai tinjauan VAR, sementara pelatih Cesc Fabregas juga diusir keluar lapangan beberapa menit kemudian karena protes berlebihan.

Unggul jumlah pemain, Milan berhasil mempertahankan keunggulan hingga laga babak kedua usai. Mereka mengamankan tiga poin penting di San Siro berkat kemenangan 2-1.

(Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI