Pemain yang berposisi sebagai gelandang serang itu punya nilai pasar 450 ribu euro.
Pada Februari 2025 kemarin, Hector Hevel baru saja pindah ke Portimonense dari klub Liga China, GX Pingguo.
Sejauh ini, Hector Hevel sudah bermain lima kali di Liga 2 Portugal dengan torehan satu assist.
Kontributor: Aditia Rizki