Sejajar Bintang Dunia, Jay Idzes Masuk Team of The Week Liga Italia

Rabu, 12 Maret 2025 | 09:00 WIB
Sejajar Bintang Dunia, Jay Idzes Masuk Team of The Week Liga Italia
Laga sengit antara Como dan klub bek Timnas Indonesia Jay Idzes, Venezia berakhir imbang setelah kedua tim saling beradu strategi dalam pertandingan yang berlangsung intens. (IG Jay Idzes)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Dia menunjukkan dirinya sebagai pemain berkualitas. Seorang anak yang sangat determinasi dan menjadi penghubung bagi tim,” kata Di Francesco, dikutip dari Tutto Venezia Sport.

Secara keseluruhan, Di Francesco juga sangat puas dengan kepemimpinan pemain berusia 24 tahun tersebut.

"Dia bermain untuk rekan-rekannya dan selalu siap membantu. Dan saya rasa ini adalah kualitas terbesarnya," jelas dia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI