Tiga menit jelang turun minum, Barca semakin menjauh berkat gol kedua Raphinha.
Kali ini, Alejandro Balde menjadi aktor penting setelah memberi assist untuk diselesaikan bomber asal Brasil tersebut.
Tak ada gol tambahan yang tercipta di babak kedua. Barcelona menang 4-1 secara agregat atas Benfica.
Nantinya di perempat final, Barca akan bertemu pemenang duel Lille vs Borussia Dortmund.