Sehatnya Mees Hilgers juga menjadi kabar baik untuk timnas Indonesia yang membutuhkan jasanya di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
![Shayne Pattynama dan Mees Hilgers Gagal Unjuk Gigi [Dok PSSI]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2025/02/17/88668-shayne-pattynama-dan-mees-hilgers.jpg)
Adapun nama Mees Hilgers dipastikan masuk dalam daftar panggilan Patrick Kluivert ke timnas Indonesia untuk lawan Australia dan Bahrain.