Sandy Walsh Dapat Bocoran dari Orang dalam, Jepang Mulai Ngeri-ngeri Sedap Hadapi Timnas Indonesia

Minggu, 09 Maret 2025 | 11:44 WIB
Sandy Walsh Dapat Bocoran dari Orang dalam, Jepang Mulai Ngeri-ngeri Sedap Hadapi Timnas Indonesia
Sandy Walsh mendapat informasi tersebut dari bekas temannya ketika sama-sama di Belgia bersama tim Union Saint-Gilloise, Koki Machida.(Official PSSI/PSSI.org)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Itu merupakan laga penutup Grup C.

Pemain Timnas Indonesia Rafael Struick berebut bola dengan pemain Timnas Jepang saat pertandingan Sepak Bola Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Antara Indonesia melawan Jepang di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (15/11/2024). [Suara.com/Alfian Winanto]
Pemain Timnas Indonesia Rafael Struick berebut bola dengan pemain Timnas Jepang saat pertandingan Sepak Bola Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Antara Indonesia melawan Jepang di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (15/11/2024). [Suara.com/Alfian Winanto]

Di pertemuan pertama yang berlangsung di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Jepang habisi Timnas Indonesia empat gol tanpa balas.

Masih ada empat laga yang harus dilalui Timnas Indonesia untuk menjaga asa ke Piala Dunia 2026.

Sebelum menghadapi Jepang, ada Australia, Bahrain, dan China yang harus dikalahkan.

Saat ini Timnas Indonesia menduduki posisi tiga klasemen sementara Grup C dengan 6 poin.

Kalah 1 angka dari Australia yang ada di peringkat kedua.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI