Ferdy Druijf Kesal Diklaim Punya Darah Malaysia: Haruskah Saya Tes DNA?

Arief Apriadi Suara.Com
Sabtu, 08 Maret 2025 | 16:20 WIB
Ferdy Druijf Kesal Diklaim Punya Darah Malaysia: Haruskah Saya Tes DNA?
Pesepak bola asal Belanda, Ferdy Druijf mengaku dia dan kedua orang tuanya bahkan tak tahu dia memiliki darah keturunan Malaysia. (Instagram/@ferdydruijf)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pada musim 2022/23, Druijf tampil cukup baik dengan catatan 7 gol dan 6 assist. Namun, untuk musim 2023/24, Rapid Vienna meminjamkannya ke PEC Zwolle.

Statistik Druijf di Eredivisie musim ini sebenarnya cukup mengesankan dengan torehan 5 gol dan 2 assist dari 15 laga. Sayangnya, cedera lutut yang dialaminya pada Januari lalu membuatnya harus menepi hingga sekarang. Akibatnya, PEC Zwolle pun memulangkannya ke Rapid Vienna lebih awal.

Meski perjalanan kariernya penuh dinamika, Druijf tetap menjadi salah satu striker berbakat yang berpotensi memberikan kejutan di masa depan, termasuk kemungkinan bermain untuk Timnas Malaysia jika rumor keturunannya terbukti benar.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI