Eks Winger Klub Polandia Dinilai Wajib Dipanggil Timnas Indonesia, Patrick Kluivert Tertarik?

Arief Apriadi Suara.Com
Rabu, 05 Maret 2025 | 13:26 WIB
Eks Winger Klub Polandia Dinilai Wajib Dipanggil Timnas Indonesia, Patrick Kluivert Tertarik?
Eks winger klub Polandia, Lechia Gdansk, Egy Maulana Vikri dinilai pantas kembali ke Timnas Indonesia. [Dok. Ig/@/egymaulanavikri]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Untuk menjawab itu, Kluivert bisa memasukkan Egy sebagai opsi pasti mengisi sektor winger kanan. Kebetulan, posisi tersebut memang jadi favorit Egy dan membuatnya begitu moncer musim ini.

Egy bermain 15 kali sebagai winger kanan bersama Dewa United dengan torehan 7 gol dan 3 assist.

3. Mampu Berkomunikasi dengan Baik

Egy Maulana Vikri ogah pikirkan top skor sementara Liga 1. (Instagram/@egymaulanavikri)
Egy Maulana Vikri ogah pikirkan top skor sementara Liga 1. (Instagram/@egymaulanavikri)

Ini merupakan faktor non-teknis, tapi cukup krusial mengingat komunikasi di Timnas Indonesia yang berpotensi akan penuh dengan Bahasa Inggris.

Sudah banyak cuplikan yang menunjukkan bahwa Egy punya kemampuan berkomunikasi dalam Bahasa Inggris dengan baik. Oleh karena itu, faktor ini bisa sangat membantu bagi Egy maupun Kluivert.

Kontributor: Aditia Rizki

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI