Selain itu, Jack juga diketahui sebagai sosok yang terlibat dalam pengembangan pesepak bola Maluku di Belanda, salah satunya menggagas berdirinya klub FC Ambonia di Assen.
Jack Soumero meninggal dunia pada 12 Agustus di usia 76 tahun. Simon Tahamata sempat mengunjungi Jack sebelum ia hembuskan nafas terakhir.
"Kau selalu mengalami masa kesulitan bersama kami, bukan?" kata Simon yang disambut dengan senyuman oleh Jack Soumero.