Profil Singkat Deretan Asisten Pelatih Patrick Kluivert di Timnas Indonesia

Arief Apriadi Suara.Com
Minggu, 02 Februari 2025 | 11:55 WIB
Profil Singkat Deretan Asisten Pelatih Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
Pelatih fisik baru Timnas Indonesia, Quentin Jacoba. (Instagram/@qjacoba)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Eks pemain FC Eindhoven dan Kozakken Boys, Quentin Jakoba bakal mendampingi Patrick Kluivert di Timnas Indonesia. [x.com/Curacaofootbal1]
Eks pemain FC Eindhoven dan Kozakken Boys, Quentin Jakoba bakal mendampingi Patrick Kluivert di Timnas Indonesia. [x.com/Curacaofootbal1]

Quentin Jakoba, 37 tahun, ditunjuk sebagai pelatih fisik Timnas Indonesia.

Eks bek Timnas Curacao ini pernah bekerja dengan Kluivert dan terakhir melatih di Adana Demirspor, Turki.

4. Alex Pastoor

Alex Pastoor membayangkan andai bisa bawa timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia.
Alex Pastoor membayangkan andai bisa bawa timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia.

Alex Pastoor menjadi perhatian banyak pihak, bahkan dianggap lebih layak jadi pelatih kepala Timnas Indonesia ketimbang Kluivert.

Dengan rekam jejak mengangkat klub dari kasta kedua ke tertinggi tiga kali, Pastoor diharapkan memberi kontribusi besar bagi Timnas Indonesia.

Kontributor : Imadudin Robani Adam

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI