Klub Belanda terakhir yang menggunakan jasanya ialah FC Dordrecht. Masa kerja sama antara keduanya hanya berlangsung selama dua tahun, yakni pada periode 2021 hingga 2023.
Dengan demikian, kiprah Ruggero Mannes memang lebih banyak dihabiskan bersama klub-klub di kasta bawah. Sebab, ketika memperkuat Almere City maupun FC Dordrecht, dia lebih banyak berkarier di kasta kedua.
Biodata Ruggero Mannes
Nama: Ruggero Mannes
Tempat Lahir: Rotterdam, Belanda
Tanggal Lahir: 15 Maret 1998
Tinggi Badan: 183 cm
Berat Badan: 82 kg
Klub: ND Gorica (Slovenia)
Baca Juga: Shin Tae-yong Tendang Rizky Ridho, Netizen: Pelatih Baru Bakal Kayak Gini Juga Nggak?
Posisi: Bek Kanan