3 Pemain Timnas Indonesia U-20 Pantas Naik Tahta ke Gerbong Patrick Kluivert

Jum'at, 17 Januari 2025 | 15:10 WIB
3 Pemain Timnas Indonesia U-20 Pantas Naik Tahta ke Gerbong Patrick Kluivert
Jens Raven Saat Membela Timnas Indonesia U-20. (instagram.com/@jensraven9)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Matthew Baker (jersey putih) dalam laga perdana kualifikasi Piala Asia U-17 menghadapi Kuwait. (pssi.org)
Matthew Baker (jersey putih) dalam laga perdana kualifikasi Piala Asia U-17 menghadapi Kuwait. (pssi.org)

Matthew Baker layak dipertimbangkan Kluivert untuk Timnas Indonesia berkat fleksibilitasnya sebagai bek kiri, bek tengah, dan gelandang bertahan.

Kemampuan itu sudah terbukti di Melbourne City U-18 dan Timnas U-20. Jika tampil apik di Piala Asia U-20 2025, Baker berpeluang dipanggil, memberi Kluivert lebih banyak opsi di lini belakang.

Jens Raven

Jens Raven Saat Sukses Menjuarai Ajang AFF Cup U-19 2024 Silam. (instagram.com/@jensraven9)
Jens Raven Saat Sukses Menjuarai Ajang AFF Cup U-19 2024 Silam. (instagram.com/@jensraven9)

Raven, striker FC Dordrecht U-21, menjadi andalan lini depan Timnas U-20 dengan pengalaman di kompetisi Eropa.

Kehadirannya bisa jadi alternatif, mengingat striker Timnas di Kualifikasi Piala Dunia 2026 masih kurang tajam.

Di usia 19 tahun, Raven sudah produktif dengan mencetak tujuh gol untuk Timnas U-20 sepanjang 2024.

Kontributor : Imadudin Robani Adam

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI