Gacor di Laga Awal, Timnas Indonesia Pimpin Klasemen Kualifikasi Piala Asia Futsal Putri

Galih Prasetyo Suara.Com
Kamis, 16 Januari 2025 | 18:32 WIB
Gacor di Laga Awal, Timnas Indonesia Pimpin Klasemen Kualifikasi Piala Asia Futsal Putri
Gacor di Laga Awal, Timnas Indonesia Pimpin Klasemen Kualifikasi Piala Asia Futsal Putri [Instagram @federasifutsal_id]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Di awal babak kedua, Alya Ananda menambah keunggulan menjadi 6-3.

Timnas Putri Indonesia terus melaju, dengan Dinar mencetak gol pada menit ke-24, diikuti oleh Alya Ananda yang kembali mencetak gol pada menit ke-27, membuat skor menjadi 8-3.

Di menit ke-31, Diah Tri Lestari mencetak gol untuk membawa Indonesia unggul 9-3.

Fitri Rosdiana menambah skor menjadi 10-3 di menit ke-35, sebelum Nisma Francida mencetak gol terakhir pada menit ke-39, menutup kemenangan 11-3 atas Kirgistan.

Klasemen Grup B Kualifikasi Piala Asia Futsal Putri 2025:

1. Indonesia 3 Poin

2. Hong Kong 3

3. Pakistan 0

4. India 0

Baca Juga: Hasil Survei: Timnas Indonesia Era Erick Thohir Dianggap Semakin Membaik

5. Kirgistan 0

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI