Rekam Jejak Asisten Patrick Kluivert: Jago Taktik, Satu Lagi Bisa Bahasa Indonesia

Irwan Febri Suara.Com
Jum'at, 10 Januari 2025 | 16:55 WIB
Rekam Jejak Asisten Patrick Kluivert: Jago Taktik, Satu Lagi Bisa Bahasa Indonesia
Alex Pastoor (Kiri) dan Denny Landzaat (Kanan). (instagram.com/ @alex.pastoor, @denny_landzaat)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pastoor dan Landzaat akan bergabung dengan dua pelatih lokal untuk melengkapi struktur kepelatihan Timnas Indonesia, yang bertujuan mencapai ambisi lolos ke Piala Dunia 2026.

Ujian pertama mereka adalah melawan Australia pada 20 Maret dan Bahrain pada 25 Maret.

Dengan pengalaman luas, ekspektasi tinggi disematkan pada tim kepelatihan Belanda, yang diharapkan membawa gaya permainan baru di era Kluivert.

Kontributor: Imaduddin Adam

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI