PSSI Jawab Isu Louis van Gaal Jadi Direktur Teknik Setelah Pecat STY: Pokoknya...

Selasa, 07 Januari 2025 | 19:17 WIB
PSSI Jawab Isu Louis van Gaal Jadi Direktur Teknik Setelah Pecat STY: Pokoknya...
Kolase Shin Tae-yong dan Louis Van Gaal (Instagram/shintaeyong7777/onsoranje)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Jagoan tapi juga harus bisa keliling-keliling Indonesia. Indonesia besarnya bukan main, dari Aceh ke Papua itu 8 jam. Satu benua Eropa juga itu. Dan itu muter-muter gitu. Itulah," pungkasnya.

Sementara itu, PSSI akan mengumumkan sosok pelatih anyar Timnas Indonesia pada 12 Januari.

Itu setelah federasi pecat Shin Tae-yong yang sudah melatih sejak akhir 2019.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI