Gagal Pertahankan Tren Positif, Pelatih Malut United: Selamat Persib, Maaf Masyarakat Maluku

Sabtu, 14 Desember 2024 | 13:18 WIB
Gagal Pertahankan Tren Positif, Pelatih Malut United: Selamat Persib, Maaf Masyarakat Maluku
Starting eleven Malut United vs Persib Bandung. (Suara.com/Rahman)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain itu, pada kesempatan tersebut Imran Nahumarury menyampaikan permohonan maaf kepada masyarakat Maluku Utara, karena timnya gagal membawa pulang poin dari Bandung.

"Selamat buat Persib, maaf buat masyarakat Maluku utara kami belum memberikan yang terbaik, dengan kekalahan tentu ini akan jadi evaluasi bagi kami. Agar di match berikutnya tidak kalah," tegasnya.

Sementara itu, bagi Persib kemenangan atas Malut United, membuat skuat Maung Bandung melanjutkan tren positif tidak terkalahkan di kompetisi BRI Liga 1 2024/2025.

Hingga memasuki pekan ke-14 kompetisi BRI Liga 1 2024/2025, Persib menjadi satu-satunya tim yang tidak terkalahkan dan saat ini berada di peringkat kedua klasemen sementara dengan mengumpulkan 29 poin.

Kontributor : Rahman

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI