Ranking FIFA Timnas Indonesia Hari Ini Habis Kalahkan Myanmar di Piala AFF 2024, Naik Dratis?

Selasa, 10 Desember 2024 | 07:52 WIB
Ranking FIFA Timnas Indonesia Hari Ini Habis Kalahkan Myanmar di Piala AFF 2024, Naik Dratis?
Pemain Timnas Indonesia Pratama Arhan (IG Timnas Indonesia)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Thailand masih menjadi pemimpin di antara negara-negara Asia Tenggara, bertahan kokoh di peringkat 97 dunia. Posisi ini menjadikan mereka salah satu tim terkuat di kawasan ASEAN.

Jadwal Berikutnya: Timnas Indonesia Bersiap Hadapi Laos dan Vietnam

Timnas Indonesia berpeluang meraih tambahan poin lebih besar jika mampu meraih kemenangan dalam dua laga berikutnya.

Pertandingan melawan Laos dijadwalkan berlangsung pada Kamis, 12 Desember 2024, pukul 20.00 WIB.

Setelah itu, Indonesia akan bertemu lawan berat, Vietnam, pada Minggu, 15 Desember 2024, di Stadion Viet Tri.

Sementara itu, Vietnam memiliki waktu istirahat lebih panjang sebelum menghadapi Timnas Indonesia.

Pertandingan melawan Laos menjadi peluang emas bagi Indonesia untuk memperkuat posisinya sebelum laga krusial melawan Vietnam.

Performa apik di dua laga mendatang tak hanya akan memperbaiki peringkat ranking FIFA, tetapi juga menjadi langkah besar menuju fase selanjutnya di Piala AFF 2024.

Kompetisi semakin memanas, dan Timnas Indonesia punya kesempatan emas untuk membuktikan diri sebagai kekuatan baru di kawasan ASEAN.

Baca Juga: Anak Shin Tae-yong Komentar Timnas Indonesia Hajar Myanmar: Meski Pun Kami Tim di Bawah...

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI