'Pahala' Elkan Baggott di Timnas Indonesia Diungkit Netizen Asia: Tak Terkalahkan di...

Senin, 09 Desember 2024 | 06:54 WIB
'Pahala' Elkan Baggott di Timnas Indonesia Diungkit Netizen Asia: Tak Terkalahkan di...
Bek timnas Indonesia, Elkan Baggott dapat ucapan selamat. (Instagram/@elkanbaggott)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

1. Pemain Indonesia Pertama di Kompetisi Inggris

Kolase Elkan Baggott dan Shin Tae-yong. (tiktok/smwrdh)
Kolase Elkan Baggott dan Shin Tae-yong. (tiktok/smwrdh)

Usai resmi membela Timnas Indonesia, karier Elkan Baggott melejit dari sebelumnya berstatus pemain akademi menjadi pemain utama di tim profesional.

Bahkan, Elkan Baggott mencatatkan diri sebagai pemain Indonesia pertama yang tampil di Piala Liga Inggris dan Piala FA, sekaligus menjadi pemain Indonesia pertama di League One dan League Two.

2. Pemain Indonesia Pertama yang Mencetak gol di Kompetisi Inggris

Pemain Keturunan Indonesia Elkan Baggott saat membela Timnas Indonesia (AFP)
Pemain Keturunan Indonesia Elkan Baggott saat membela Timnas Indonesia (AFP)

Tak hanya menjadi pemain Indonesia pertama, Elkan Baggott juga menjadi pemain Indonesia pertama yang bisa mencetak gol di kompetisi yang ada di Inggris.

Tercatat, Elkan Baggott pernah mencetak gol di Piala FA saat Gillingham FC mengalahkan Dag & Red FC, serta mencetak gol di Piala Liga Inggris saat Ipswich Town kalah 1-3 dari Fulham.

3. Tak Terkalahkan di Duel Udara

Pemain Keturunan Indonesia Elkan Baggott saat membela Timnas Indonesia (AFP)
Pemain Keturunan Indonesia Elkan Baggott saat membela Timnas Indonesia (AFP)

Dengan postur 196 cm, Elkan Baggott menjadi pemain tertinggi di Timnas Indonesia, bahkan sepanjang sejarah skuad Garuda.

Posturnya itu membuatnya andal dalam duel udara saat menyerang dan bertahan, yang dibuktikan dengan gol ke gawang Malaysia di Piala AFF 2020 dan aksi bertahan apik di Piala Asia 2023 dengan 53 persen kemenangan di duel udara.

Baca Juga: Jauh! Perbandingan Timnas Indonesia vs Myanmar, Pratama Arhan Cs Bisa Menang Mudah?

4. Fondasi Awal di Pertahanan Indonesia

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI