Real Madrid dan 4 Klub Top Eropa Saling Sikut Demi Dapatkan Tijjani Reijnders

Galih Prasetyo Suara.Com
Rabu, 04 Desember 2024 | 07:19 WIB
Real Madrid dan 4 Klub Top Eropa Saling Sikut Demi Dapatkan Tijjani Reijnders
Pemain keturunan Indonesia, Tijjani Reijnders jadi bintang saat AC Milan meraih kemenangan atas Empoli di pekan ke-14 Liga Italia, Minggu (1/12) dinihari WIB. [Instagram AC Milan]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sementara itu, bersumber dari laporan Corriere dello Sport, menurut media Belanda itu, pemain 26 tahun milik AC Milan itu akan cocok bermain di Barcelona ataupun Manchester City.

Rumor menyebutkan bahwa pihak Manchester City memilih untuk mencoba mendapatkan Tijjani ke Etihad Stadium pada musim dinigin mendatang.

"Sementara di Barcelona, Reijnders dianggap jadi incaran di masa depan, jika Hansi Flick harus memutuskan selamat tinggal karena kondisi keuangan klub," ulas media Belanda itu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI