
Pemain ini sudah berusia 34 tahun dan berkarier di Liga Malaysia sejak 2017 bersama Kuala Lumpur FC, performanya gacor.
Hingga kini sudah mencatat 30 gol dan 23 assist dari 89 pertandingan, Paulo Josue merupakan pemain asal Brasil kesekian yang dinaturalisasi Malaysia.
Kontributor: Eko