Eks Klub Pemain Keturunan Lombok Pepet Liverpool di Klasemen Liga Champions

Kamis, 28 November 2024 | 11:17 WIB
Eks Klub Pemain Keturunan Lombok Pepet Liverpool di Klasemen Liga Champions
Striker Inter Milan Marcus Thuram (tengah) bersama pemain Inter lainnya merayakan kemenangan usai memastikan timnya merengkuh scudetto ke-20 dalam laga melawan tuan rumah AC Milan dengan kemenangan 2-1, Selasa (23/4/2024). (Foto: AFP)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Delapan tim teratas di klasemen akhir otomatis melaju ke babak 16 besar.

Sementara itu, tim peringkat 9 hingga 24 harus melalui fase playoff dua leg untuk memperebutkan sisa delapan tiket ke fase berikutnya.

Klub yang berada di peringkat 25 hingga 36 dipastikan tersingkir dari Liga Champions dan seluruh kompetisi Eropa.

Fase knock-out dari babak 16 besar hingga semifinal masih menggunakan format dua leg, sementara laga final tetap dimainkan dalam satu leg.

Klasemen Liga Champions Sementara:

Liverpool – 15 poin

Inter Milan – 13 poin

Barcelona – 12 poin

Borussia Dortmund – 12 poin

Baca Juga: Anfield: Pesta Liverpool dan Bencana Real Madrid

Atalanta – 11 poin

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI