Statistik 3 Debutan Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2024, Nomor 2 Gelandang Berbahaya Borneo FC

Rabu, 27 November 2024 | 11:21 WIB
Statistik 3 Debutan Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2024, Nomor 2 Gelandang Berbahaya Borneo FC
Shin Tae-yong pamer kemenangan timnas Indonesia lawan Arab Saudi. (Instagram/@shintaeyong7777)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. Armando Robert Oropa

Armando Robert Oropa, yang pertama kali dipanggil ke Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2024, sebelumnya belum pernah membela timnas di level mana pun.

Pemain berusia 21 tahun ini memulai kariernya di PSBS Biak pada 2022, pindah ke Kalteng Putra, lalu kembali ke PSBS untuk musim 2024/2025.

Berposisi sebagai winger dan gelandang sayap, Oropa telah tampil sembilan kali di BRI Liga 1 2024/2025, mencatat satu assist.

Kontributor : Imadudin Robani Adam

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI