Here We Go! Miliano Jonathans Berpeluang Main Bareng Mees Hilgers

Galih Prasetyo Suara.Com
Selasa, 05 November 2024 | 23:45 WIB
Here We Go! Miliano Jonathans Berpeluang Main Bareng Mees Hilgers
Miliano Jonathans akan bikin keputusan untuk bela timnas Indonesia. (Instagram/@milianojonathans_)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Seperti dilansir twenteinsite.nl, FC Twente tengah mempertimbangkan serius untuk mendatangkan Jonathans pada bursa transfer musim dingin mendatang.

Tidak hanya Twente, Go Ahead Eagles dan SC Heerenveen juga turut menunjukkan ketertarikan pada pemain berusia 20 tahun ini.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI