4 Menteri Prabowo Jadi Bos Klub Liga Indonesia, Dua Diantaranya Pernah Juara

Senin, 21 Oktober 2024 | 16:52 WIB
4 Menteri Prabowo Jadi Bos Klub Liga Indonesia, Dua Diantaranya Pernah Juara
Presiden Prabowo Subianto (tengah) didampingi Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka (ketiga kanan) berfoto bersama jajaran Menteri dan Kepala Lembaga Tinggi Negara Kabinet Merah Putih yang baru dilantik di Istana Merdeka, Jakarta, Senin (21/10/2024). [ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/Lmo/nym]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dia turut berkontribusi atas gelar juara Liga Indonesi Persija pada 2001 untuk menyudahi penantian selama 22 tahun mengangkat trofi.

Kemudian pada 2009-2019, Erick Thohir terpilih sebagai Wakil Komisaris Utama PT Persib Bandung Bermartabat (PT PBB), perusahaan yang menaungi Persib Bandung. Tim Maung Bandung sukses menjuarai ISL 2014.

2. Nusron Wahid

Sekretaris TKN Prabowo-Gibran, Nusron Wahid saat ditemui wartawan di Sleman, DI Yogyakarta. [Hiskia Andika Weadcaksana/Suarajogja.id]
Sekretaris TKN Prabowo-Gibran, Nusron Wahid saat ditemui wartawan di Sleman, DI Yogyakarta. [Hiskia Andika Weadcaksana/Suarajogja.id]

Nusron Wahid ditunjuk sebagai Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional atau Mentero ATR/BPN pada 20 Oktober 2024, di masa pemerintahan Prabowo-Gibran.

Tak hanya di dunia politik, Nusron juga konsen di dunia sepak bola dalam beberapa tahun terakhir.

Politisi Partai Gokkar itu tahun lalu ditunjuk penasehat klub Liga 3 asal Jawa Tengah, Persiku Kudus bersama sang adik Mahawib.

Hebatnya lagi, duet kakak beradik itu sukses membawa tim berjulukan Laskar Macan Muria promosi ke Liga 2 2024/2025.

Berkat lobi-lobi yang dilakukan mereka berdua, sejumlah sponsor besar dari beberapa perusahaan BUMN negeri dan swasta terpampang di jersey kebanggaan tim Persiku.

3. Dito Ariotedjo

Baca Juga: Copet Berkeliaran saat Pesta Pelantikan Prabowo-Gibran di Jakarta, 5 Korban Rugi Rp52 Juta Lebih Imbas HP Raib

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo saat ditemui di SCTV Tower, Jakarta, Rabu (19/6/2024). (Suara.com/Adie Prasetyo Nugraha).
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo saat ditemui di SCTV Tower, Jakarta, Rabu (19/6/2024). (Suara.com/Adie Prasetyo Nugraha).

Dito Ariotedjo kembali ditunjuk sebagai Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) periode 2024 hingga 2029 mendatang.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI