Shin Tae-yong Akui Timnas Indonesia Dikelabui China: Saya Tidak Menduga...

Arief Apriadi Suara.Com
Rabu, 16 Oktober 2024 | 08:23 WIB
Shin Tae-yong Akui Timnas Indonesia Dikelabui China: Saya Tidak Menduga...
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong. (Dok. PSSI)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kekalahan dari China membuat Timnas Indonesia belum meraih kemenangan dalam empat laga Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Dalam tiga laga sebelumnya, Garuda menahan Arab Saudi (1-1), Australia (0-0) dan Bahrain (2-2).

Hasil ini membuat Timnas Indonesia tertahan di urutan lima klasemen Grup C dengan koleksi tiga poin, setara China yang menduduki satu strip di bawahnya.

Setelah laga ini, Timnas Indonesia akan kembali memainkan lanjutan Grup C pada November.

Mereka akan menjamu Jepang dan Arab Saudi di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta masing-masing pada 14 dan 19 November 2024.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI