Kevin Diks Bela Timnas Indonesia, Ibunda Ucap Tiga Kata Sakti

Galih Prasetyo Suara.Com
Senin, 14 Oktober 2024 | 18:53 WIB
Kevin Diks Bela Timnas Indonesia, Ibunda Ucap Tiga Kata Sakti
Kevin Diks (kedua dari kanan) bersama ayah ibu dan dua kakak laki-lakinya, Randall Diks (kiri) dan Jamarro Diks (kedua dari kri). [Facebook Natasja Diks-Bakarbessy]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Disebutkan Randall saat itu tengah cedera. Namun kakak kedua Kevin Diks, Jamarro Diks jadi salah satu pencetak gol AVV Columbia di laga tersebut.

"Umpan silang yang bagus dari sisi kiri disambar dengan tendangan keras oleh Jamarro Diks dan berbuah gol di menit ke-18," tulis laporan tersebut.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI