Mao Jianqing yang membela Cina di periode 2006 hingga 2017 mengatakan Branko harus bisa memastikan hasil akhir adalah kemenangan. Menurut Mao, percuma Cina bermain bagus jika tak bisa memenangkan pertandingan.
"Jika pertandingan melawan Indonesia dimulai dengan sangat baik, tetapi (Cina) kalah, maka Ivan akan dipecat," kata Mao.