Media Cina: Kalau Kalah dari Timnas Indonesia Minimal Main Bagus Lha

Galih Prasetyo Suara.Com
Senin, 14 Oktober 2024 | 11:16 WIB
Media Cina: Kalau Kalah dari Timnas Indonesia Minimal Main Bagus Lha
Pemain Timnas Indonesia saat melawan Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026 (IG @TimnasIndonesia)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Mao Jianqing yang membela Cina di periode 2006 hingga 2017 mengatakan Branko harus bisa memastikan hasil akhir adalah kemenangan. Menurut Mao, percuma Cina bermain bagus jika tak bisa memenangkan pertandingan.

"Jika pertandingan melawan Indonesia dimulai dengan sangat baik, tetapi (Cina) kalah, maka Ivan akan dipecat," kata Mao.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI