5 Fakta Mees Hilgers yang Perlu Diketahui Penggemar, Ternyata Punya Sahabat di RB Leipzig

Arief Apriadi Suara.Com
Selasa, 10 September 2024 | 09:50 WIB
5 Fakta Mees Hilgers yang Perlu Diketahui Penggemar, Ternyata Punya Sahabat di RB Leipzig
Ilustrasi Orang Tua Mees Hilgers (X/matcalatteh)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

5. Teman Xavi Simons di Timnas Belanda

Mees Hilgers bermain bersama Xavi Simons di Timnas Belanda U-21, namun Simons lebih dulu dipromosikan ke tim senior dan ikut Piala Dunia 2022.

Simons kini bermain untuk RB Leipzig di Liga Jerman, sementara Hilgers masih setia bersama FC Twente.

Kontributor : Imadudin Robani Adam

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI