Australia Keluarkan Strategi Matikan Serangan Timnas Indonesia, Shin Tae-yong Wajib Waspada Ini

Sabtu, 31 Agustus 2024 | 12:03 WIB
Australia Keluarkan Strategi Matikan Serangan Timnas Indonesia, Shin Tae-yong Wajib Waspada Ini
Timnas Australia U-23, lawan Timnas Indonesia U-23 di Grup A Piala Asia U-23 2024. [Dok. Socceroos]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Australia akan memulai perjuangannya di Grup C dengan menjamu Bahrain di Stadion Robina pada tanggal 5 September.

Setelah itu, mereka akan terbang ke Jakarta untuk menghadapi Timnas Indonesia yang berambisi meraih poin penuh di hadapan pendukungnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI