Wonderkid Baru Manchester United Pernah Main di Surabaya, Bisa Bela Timnas Indonesia?

Arief Apriadi Suara.Com
Jum'at, 23 Agustus 2024 | 11:49 WIB
Wonderkid Baru Manchester United Pernah Main di Surabaya, Bisa Bela Timnas Indonesia?
Wonderkid asal Mali, Sekou Kone direkrut Manchester United. Dia diketahui pernah membela Mali U-17 di Piala Dunia U-17 2023 yang berlangsung di Indonesia. [Dok. IG/@sekou_kone6]

Statistik Sekou Kone

Melansir Transfermarkt, Sekou Kone tercatat telah membela Mali U-17 dalam 12 pertandingan yakni dengan rincian lima kali di Africa Cup of Nations U-17 2023 serta tujuh kali di Piala Dunia U-17 2023.

Dalam periode itu, dia tampil sembilan kali sebagai gelandang bertahan, dan tiga kali sebagai gelandang tengah.

Dia tercatat sukses mencetak dua gol untuk Mali U-17 saat tampil di Piala Dunia U-17 2023 yakni saat menang atas Kanada U-17 dalam Grup B di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya, serta ketika menghajar Argentina 3-0 di perebutan tempat ketiga.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI