"Saya sangat senang bisa bergabung dengan FCV Dender," ujar Oratmangoen.

Sementara itu, FCV Dender menyambut kedatangan Oratmangoen dengan hangat.
Klub berharap pemain berusia 26 tahun ini dapat membawa angin segar dan membantu tim meraih prestasi gemilang di musim kompetisi mendatang.