Dua Kiper Muda Eropa yang Layak Bela Timnas Indonesia: Ada Kiper Jawa di Liga Jerman

Galih Prasetyo Suara.Com
Senin, 12 Agustus 2024 | 14:14 WIB
Dua Kiper Muda Eropa yang Layak Bela Timnas Indonesia: Ada Kiper Jawa di Liga Jerman
Robin Soeradhiningrat sekarang bermain untuk klub kasta keenam Liga Jerman, TSV Pattensen. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Tobias memiliki darah Indonesia dari ibunya. Ibunya lahir di Indonesia, sedangkan ayahnya berdarah Swiss 100 persen," tulis @indobloodtalent

Robin Soeradhiningrat

Terakhir ada kiper yang memiliki nama sangat Jawa yakni Robin Soeradhiningrat. Robin saat ini menjalani karier di Jerman.

Kiper berusia 22 tahun ini sekarang bermain untuk klub kasta keenam Liga Jerman, TSV Pattensen.

Robin memiliki kontrak hingga 30 Juni 2025. Robih mengawali karier di tim akademi Arminia Hannover pada 2018.

Robin Soeradhiningrat ialah kiper yang bermain di kasta keempat Liga Jerman.
Robin Soeradhiningrat ialah kiper yang bermain di kasta keempat Liga Jerman.

Ia kemudian sempat membela tim Hannover 96 U-17 dan U-19 pada rentang waktu 2018 hingga 2020. Penampilan Robin terbilang cukup moncer sebagai kiper.

Dikutip dari data Transfermarkt, Robin catatkan 4 kali cleansheet dari 18 laga bersama klub Germania Egestorf. Ia juga sempat 1 kali cleansheet bersama Hannover 96 U-17 di 4 laga yang dilakoni.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI