Disebut Belum Level Asia, Timnas Indonesia Diminta Buktikan Diri di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Arief Apriadi Suara.Com
Kamis, 01 Agustus 2024 | 17:30 WIB
Disebut Belum Level Asia, Timnas Indonesia Diminta Buktikan Diri di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Shin Tae-yong, pelatih Timnas Indonesia, telah menetapkan target ambisius untuk skuad Garuda di Kualifikasi Piala Dunia 2026. (Instagram Shin Tae-yong)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kesit pun berharap Timnas Indonesia bisa terhindar dari hasil buruk yang didapatkan Vietnam dan Thailand yang sama-sama jadi juru kunci di putaran ketiga.

Sebagai informasi, Shin Tae-yong menargetkan Timnas Indonesia bisa finis empat besar di Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Posisi itu diincar agar Garuda bisa melangkah ke putaran keempat dengan target realistis lolos ke Piala Dunia 2026 melalui jalur playoff.

"Ini bisa dijadikan pengalaman juga untuk bisa menjadikan level Indonesia naik. Bisa menembus empat besar [putaran ketiga]," jelas Kesit.

Timnas Indonesia akan memulai Grup C putaran ketiga dengan bertandang ke markas Arab Saudi pada 5 September 2024. Setelahnya, Garuda akan menjamu Australia lima hari berselang.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI