"Dengan mepetnya waktu, kami membuat sesi di kelas, ada sesi psikolog, bagaimana mereka kesiapan secara mental mereka untuk pertandingan besok," kata Indra Sjafri.
3. Analisis Taktik
![Bek Timnas Indonesia U-19, Kadek Arel saat berduel udara dengan pemain Malaysia U-19 dalam laga semifinal Piala AFF U-19 2024 di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya, Jawa Timur, Sabtu (27/7/2024) malam WIB. [Dok. PSSI]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2024/07/29/28487-bek-timnas-indonesia-u-19-kadek-arel-saat-berduel-udara-dengan-pemain-malaysia-u-19.jpg)
Indra Sjafri juga menekankan pentingnya analisis taktik berdasarkan sport science jelang menghadapi Thailand U-19 yang disemifinal mampu membungkam Australia 1-0.
"Dan juga kita berdiskusi, menganalisa pertandingan Thailand besok, analisa juga dilakukan dengan pemain secara grup, dan juga kita melakukan analisa dengan tim pelatih dengan math analyst statistik kita," jelas eks pelatih Bali United itu.