BREAKING NEWS! Susunan Pemain Timnas Indonesia U-19 vs Timor Leste: Jens Raven Starter

Selasa, 23 Juli 2024 | 18:40 WIB
BREAKING NEWS! Susunan Pemain Timnas Indonesia U-19 vs Timor Leste: Jens Raven Starter
Striker Timnas Indonesia U-19, Jens Raven melakukan selebrasi gol bersama rekan-rekannya dalam laga perdana Grup A Piala AFF U-19 2024 kontra Filipina di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya, Jawa Timur, Rabu (17/7/2024) malam WIB. [Dok. Instagram/@jensraven9]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Berikut ini kami sajikan berita daftar susunan pemain Timnas Indonesia U-19 vs Timor Leste.

Kedua tim bakal bentrok pada matchday ketiga atau terakhir Grup A Piala AFF U-19 2024 di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya, Jawa Timur, Selasa (23/7/2024) malam WIB.

Timnas Indonesia U-19 yang saat ini memuncaki klasemen Grup A cuma butuh hasil imbang untuk memastikan langkah ke babak semifinal.

Sebagai informasi, hanya peringkat teratas dari tiga grup yang berhak melangkah ke babak empat besar Piala AFF U-19 2024. Sementara satu slot tersisa bakal diberikan kepada tim runner-up terbaik.

Menghadapi Timor Leste, pelatih Indra Sjafri melakukan sejumlah perubahan dalam komposisi pemain pertama.

Jens Raven untuk kali pertama tampil sejak menit awal sebagai ujung tombak menggantikan Arkhan Kaka.

Sulthan Zaki dan Muhammad Ragil juga dipercaya sebagai starting eleven menemani Ravens di lini depan Timnas Garuda Nusantara.

Sementara Kadek Arel menyandang ban kapten menggantikan Dony Tri Pamungkas yang kini berada di bangku cadangan.

Berikut ini daftar susunan pemain:

Baca Juga: Piala AFF U-19 2024: Kafiatur Tebar Ancaman untuk Timor Leste! Siap-siap Dihujani Bola Mati

Timnas Indonesia U-19 (3-4-2-1): Ikrham Al Giffari; Alexandro Felix Namuru, Iqbal Gwijangge, Kadek Arel (c); Rizdjar Nurviat Subagja, Kafiatur Rizky, Welber Jardim, Sulthan Zaky Pratama; Muhammad Ragil, Figo Dennis Saputrananto; Jens Raven.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
Susunan Pemain Timnas Indonesia U-20 vs Jordania: Jens Raven Cedera, Ragil Tumpuan
Susunan Pemain Timnas Indonesia U-20 vs Jordania: Jens Raven Cedera, Ragil Tumpuan
Breaking News! Link Live Nonton Timnas Indonesia U-19 vs Malaysia: Prediksi Susunan Pemain
Breaking News! Link Live Nonton Timnas Indonesia U-19 vs Malaysia: Prediksi Susunan Pemain
Profil dan Kekayaan Mia Amiati Iskandar, Eks Kejati Jatim yang Jadi Komisaris Bank Mandiri
Profil dan Kekayaan Mia Amiati Iskandar, Eks Kejati Jatim yang Jadi Komisaris Bank Mandiri
Jens Raven Out, 2 Pemain Keturunan Disiapkan Bela Timnas Indonesia U-19 di Korea Selatan
Jens Raven Out, 2 Pemain Keturunan Disiapkan Bela Timnas Indonesia U-19 di Korea Selatan
BREAKING NEWS! Susunan Pemain Australia vs Timnas Indonesia: Kejutan Patrick Kluivert
BREAKING NEWS! Susunan Pemain Australia vs Timnas Indonesia: Kejutan Patrick Kluivert

TERKINI