Tak Hanya Maarten Paes, Pemain Berdarah Indonesia Struijk Bakal Main di Liga Italia

Galih Prasetyo Suara.Com
Senin, 15 Juli 2024 | 14:58 WIB
Tak Hanya Maarten Paes, Pemain Berdarah Indonesia Struijk Bakal Main di Liga Italia
Maarten Paes usai menjalani sumpah WNI dan memperlebar peluang bela Timnas Indonesia. (pssi.org)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Namun menurut pengamat Liga Inggris yang juga eks Leeds United, Carlton Palmer mengatakan bahwa Pascal akan ke Liga Italia jika Torino mau membayar 15 sampai 20 juta poundsterling.

"Dilaporkan bahwa Torino sedang mengincar bek tengah Leeds United, Pascal Struijk," ucap Palmer.

"Dilaporkan bahwa Leeds mungkin harus mengumpulkan dana sebesar 100 juat poundsterling untuk memenuhi peraturan dan regulasi keuangan EFL," sambungnya.

Kondisi ini membuat Leeds mau tak mau harus mempertimbangkan untuk menjual Pascal ke Torini. Di sisi lain kata Palmer, jika piliha itu yang diambil maka Leeds akan merugi.

"Masalahnya dengan Struijk, ya dia memang pemain berkualitas, kami tidak meragukan kualitasnya, tetapi dia sudah cukup lama tidak bermain akibat cedera," kata Palmer.

Nilai itu sama dengan prakiraan harga pasar bek berusia 24 tahun tersebut. Pemain kelahiran Belgia itu sudah mengoleksi 121 caps bersama Leeds di semua kompetisi.

Untuk informasi, saat ini di pentas Serie A, ada satu pemain keturunan Indonesia yakni Tijjani Reijnders yang main di AC Milan.

Sementara kiper berdarah Lombok, Emil Audero pada musim depan akan main di Serie B karena tak mampu membantu Sampdoria bertahan di Serie A pada musim lalu.

Baca Juga: Jika Resmi Gabung FC Empoli, Maarten Paes Kantongi Predikat Kiper Termahal

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI