"Musim lalu kami mengalami kendala karena banyak acara dan stadion di Jakarta dipakai untuk hal lain, ditambah renovasi Stadion Patriot, sehingga kami harus bermain kandang di tempat lain," jelas Ambono.
"Hal ini tentu berdampak negatif bagi tim. Bermain di kandang dengan dukungan Jakmania akan memberikan efek yang tinggi untuk lawan," pungkasnya.