Kisah hidup Carlos Kaiser diangkat menjadi film layar lebar dengan judul "Kaiser: The Greatest Footballer Never to Play Football" (2018).
Kisah Kaiser menjadi bukti bahwa ambisi dan kepandaian berstrategi dapat mengantarkan seseorang pada kesuksesan, meskipun dengan cara yang tidak biasa.