Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia vs Filipina di Piala AFF U-16 2024 Hari Ini

Senin, 24 Juni 2024 | 08:43 WIB
Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia vs Filipina di Piala AFF U-16 2024 Hari Ini
Fandi Ahmad (21) jadi salah satu pemain yang tampil moncer saat Timnas Indonesia U-16 menang di laga perdana Piala AFF U-16 2024. [Dok Bintang Mahardika Saputra]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kedua tim sama-sama ingin meraih kemenangan untuk memperbaiki posisi mereka di klasemen.

Kemenangan bagi Timnas Indonesia akan memperkuat peluang mereka untuk lolos ke semifinal, sedangkan Filipina membutuhkan kemenangan untuk menjaga asa mereka lolos ke babak selanjutnya.

Jadwal Lengkap Laga Hari Ini:

Senin, 24 Juni 2024

Singapura U-16 vs Laos U-16 – 15.00 WIB

Timnas Indonesia U-16 vs Filipina U-16 – 19.30 WIB

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI