Erick Thohir dan Shin Tae-yong Ketemuan Bawa Istri Masing-masing, Netizen: Wih Double Date

Arif Budi Suara.Com
Sabtu, 25 Mei 2024 | 10:42 WIB
Erick Thohir dan Shin Tae-yong Ketemuan Bawa Istri Masing-masing, Netizen: Wih Double Date
Keluarga Erick Thohir dan Shin Tae-yong makan malam bersama. (Instagram/@erickthohir)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Double date kah," tulis waa***

"Wih double data haha," seru akr***

Adapun dalam pertemuan ini, artinya Shin Tae-yong dan Erick Thohir tidak melakukan pembicaraan kontrak baru.

Pasalnya pelatih asal Korea Selatan ini sudah dijanjikan bakal dapat perpanjangan kontrak sampai tahun 2027 mendatang, tapi belum meneken kontraknya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI