Jelang Duel Atalanta vs Bayer Leverkusen, Xabi Alonso Lempar Pujian pada Gasperini

Reky Kalumata Suara.Com
Selasa, 21 Mei 2024 | 19:36 WIB
Jelang Duel Atalanta vs Bayer Leverkusen, Xabi Alonso Lempar Pujian pada Gasperini
Pelatih Atalanta asal Italia Gian Piero Gasperini memberikan tepuk tangan kepada para penggemar usai pertandingan sepak bola leg pertama perempat final Liga Eropa UEFA antara Liverpool dan Atalanta di Anfield di Liverpool, barat laut Inggris pada 11 April 2024. Atalanta memenangkan pertandingan tersebut dengan skor 3-0. (ANTARA/AFP/Darren Staples)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Untuk itu, Gasperini menyadari laga final melawan Leverkusen tidak akan berlangsung mudah, meski ia mengincar kemenangan.

"Saya rasa memenangkan piala tidak selalu menjadi parameter yang menentukan kesuksesan. Setiap orang punya target berbeda. Ketika berhasil sampai di sini, seperti Atalanta, Anda tetap merasa sangat puas," kata Gasperini.

"Jika kami juga berhasil menambah satu piala, tentu kami akan semakin puas," tutup Gasperini.

Leverkusen mencapai final Liga Europa setelah menyingkirkan Qarabag, West Ham, dan AS Roma, sedangkan Atalanta mencapai final usai mengalahkan Sporting Lisbon, Liverpool, dan Marseille.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI